02 Juli 2014

- - Beri respon

Cara Tes Font Lokal dan Google Font

Ini pastinya sangat cocok untuk para desainer yang biasa memakai tipografi untuk desain apapun, baik poster, web, plakat, piagam, dll. Anda bisa saja mengetes di komputer lokal. Tapi, itu hanya untuk font .TTF atau Postscript lah.

Saya sedang mengembangkan font Jarik Lurik tapi belum jadi.
Untuk mengetes font lokal dan Google Font (juga Edge Font), Anda tak perlu bantuan program khusus. Cukup buka situs ini saja. Seperti gambar di atas, situs ini bisa mendeteksi otomatis apa saja font yang ada di komputer Anda, font Google, dan Edge (ini apa ya?).

Untuk mencoba silakan klik TypeZebra.

0 Komentar:

Posting Komentar

Tinggalkan pesan baik Anda puas maupun tidak. Saya juga tidak keberatan pengunjung meninggalkan komentar dengan tautan balik (backlink) sepanjang komentarnya cukup relevan, tidak terlalu promosi atau jualan. Terima kasih atas kunjungan Anda.

Beranda - Tentang Berita Pilihan - Kebijakan Privasi - Kontak